Sukabumi. - Kontestasi Demokrasi Pemilihan Kepala Desa Kutajaya Kecamatan Cicurug Kabupaten Sukabumi Jawa Barat. UntukPriode Tahun 2022 - 2028.
Dalam pelaksanaan pemilihan yang dilaksanakan pada Minggu, ( 8 Mei 2022 ) pada sebaran pemilih dibagi pada 28 TPS tambahan 1 TPS Induk.Dengan DPT Sebanyak 14.121 ribuPemilih.
5 ( lima ) Kandidat pasangan Calon yang bersaing dalam kontestasi Demokrasi diantaranya : 1. H. Ujang Royani2. Neneng Sukawati3. Yudi Irawan. Spd.I4. H.Udin Suherman51. H. Rachman Taqdir
Ketua Panitia Pelaksanaan Pilkades, Eka Hambali.S mengatakan, " Alhamdullah di Desa Kutajaya ini, berkat kerjasama semua pihak, Panitia, Panwas, Bpd dan para calon, para saksi dan timses masing, sehingga pilkades ini berjalan dengan baik, aman, lancar dan terkendali, untuk itu saya Pribadi mengucapan terima kasih pada semua pihak, terutama pada jajaran Kepolisian, Babinsa yang sudah membantu terciptanya situasi yg kondusif ini.
Harapan saya secara pribadi mudah" Kepada yang terpilih, agar menjadi Kepala Desa Kutajaya yang dapat menjalankan roda pemerintahan dengan baik, serta dapat membawa perubahan untuk Desa Kutajaya kedepannya, "Ujarnya
Lain halnya, Ketua Panwas Irfan Sidiq.saat di jumpai Go.id mengatakan, "Setelah Kami memantau dari tahapan demi tahapan, Alhdulilah aman dan kondusif, semua itu berkat kerja sama yg baik dari semua pihak., " Tutur Irfan
Ditempat terpisah Ketua Tim Kemenangan H.Udin Suherman. Deni Andriansya mengucapkan, " Pertama - tama Kami atas nama Tim Kemenangan,
Photo Kiri Ketua Panitia dan Kanan Ketua Panwas
Mngucapkan terima kasih kepada seluruh pihak Warga Masyarakat Desa Kutajaya, khususnya kepada Kaula Muda, kemenangan H. Udin Suherman ini, merupakan kemenangan kita bersama, kemenangan Warga Desa Kutajaya, " Ujar Deni AndriansyahPenuh kegembiraan.
Hasil pemungutan suara yang diitutup pada Pukul 14 00 Wib.Dengan diawali membacakan Surat Pernyataan dari Masing - masing pasangan, dengan peryataan, akan menerima apapun hasil pemilihan dan tidak akan menggugat, " Ujar para kandidat
Dari proses pemilihan Kepala Desa Kutajaya kandidat yang memiliki suara terbanyak dan keluar sebagai pemenang sebagai berikut:
1. H. Udin Suherman memperoleh suara terbanyak sebesar.4.473 Suara dan disusul Incamben 2 H. Ujang Royani memperoleh suara sebanyak 3.4013. Neneng Sukmawati dengan perolehan suara 2.1424. H. Rachman Taqdir memperoleh suara 10245. Yudi Irawan menduduki posisi akhir sebanyak 616 suara
Dengan suara sah. 11.656Dan suara tidak sah..343Sedangkan suara sah dan tidak sah sebanyak. 11.999 Suara.Dengan tingkat keterwakilan mencapai 85 persen pemilih
Dari rangkaiaan kegiatan pemilihan kepala Desa Kuta Jaya Priode 2022 - 2028 berjalan dengan lancar aman dan terkendali.
Atas Nama Keluarga Besar Go.Indonesia mengucapkan Selamat atas terpilihnya Bpk.H.Udin SuhermanMenjadi Kepala Desa Kutajaya Priode 2022 - 2028Semoga beliau dapat menjalankan Roda Pemerintahan dengan baik dan Amanah.
Anwar Resa Jurnalis Nasional Indonesia
-